Thursday, September 26, 2013

Kisi-Kisi UTS Mulok (Ket Komputer) Kelas XII Semester Ganjil 2013



Kepada seluruh siswa/i kelas xii SMA Negeri 2 Pontianak, silahkan pelajari kisi-kisi Mulok (Ket. Komputer) untuk Ulangan Tengah Semester Ganjil, Tahun Pelajaran 2013-2014.

1.      Siswa dapat menjelaskan tentang animasi.
2.      Siswa dapat menuliskan 4 aplikasi yang termasuk ke dalam Macromedia.
3.      Siswa dapat menentukan langkah-langkah menjalankan program Macromedia Flash 8.
4.      Siswa dapat menentukan elemen dasar Flash 8.
5.      Siswa dapat menentukan nama-nama toolbox.
6.      Siswa dapat menentukan 4 sub menu beserta fungsinya yang ada dalam menu insert di Flash 8.
7.      Siswa dapat menentukan langkah-langkah menggambar objek kotak dengan sudut lengkung 15 points.
8.      Siswa dapat menentukan langkah-langkah membuat animasi geser pada objek lingkaran diantara frame 1-30 dengan motion tween.
9.      Siswa dapat menentukan langkah-langkah membuat teks menggunakan animasi expand durasi 30 detik.
10.  Siswa dapat menentukan langkah-langkah membuat teks menggunakan animasi blur durasi 40 detik.

Bentuk UTS berupa soal uraian. Selamat belajar dan semoga sukses :)
Bookmark and Share
Kepada seluruh siswa/i kelas xii SMA Negeri 2 Pontianak, silahkan pelajari kisi-kisi TIK untuk Ulangan Tengah Semester Ganjil, Tahun Pelajaran 2013-2014 .  - See more at: http://enpe-education.blogspot.com/#sthash.srSGyLC7.dpuf
Kepada seluruh siswa/i kelas xii SMA Negeri 2 Pontianak, silahkan pelajari kisi-kisi TIK untuk Ulangan Tengah Semester Ganjil, Tahun Pelajaran 2013-2014 .  - See more at: http://enpe-education.blogspot.com/#sthash.srSGyLC7.dpuf

KISI-KISI UTS TIK KELAS XII SEMESTER GANJIL 2013

Bookmark and Share 


Kepada seluruh siswa/i kelas xii SMA Negeri 2 Pontianak, silahkan pelajari kisi-kisi TIK untuk Ulangan Tengah Semester Ganjil, Tahun Pelajaran 2013-2014 . 

  1. Siswa dapat menjelaskan tentang desain grafis.

2. Siswa dapat menjelaskan alasan gambar grafis berbasis vektor tidak pecah jika diperbesar.

3. Siswa dapat menuliskan kelemahan grafis berbasis bitmap.

4. Siswa dapat menuliskan 6 program aplikasi berbasis vektor.

5. Siswa dapat menjelaskan langkah-langkah mengaktifkan program CorelDraw 11.

6. Disajikan gambar lembar kerja CorelDraw 11, siswa dapat menentukan bagian-bagian pada lembar kerja tersebut.

7. Siswa dapat menjelaskan langkah-langkah untuk mengolah bentuk teks mengikuti bentuk lingkaran.

8. Siswa dapat menentukan langkah-langkah untuk memotong dua buah objek.

9. Siswa dapat menentukan langkah-langkah untuk menggabungkan objek.

10. Siswa dapat menjelaskan langkah-langkah memutar teks menjadi 90º.

Bentuk soal UTS berupa uraian.

Selamat belajar dan semoga sukses!